logo

Membuat Spoiler di Page dan Post Blogspot

Membuat Spoiler di Page dan Post Blogspot


Spoiler adalah script yang dapat menyembunyikan sebagian dari isi page atau postingan agan, menyembunyikan bukan berarti tidak bisa tampak karena sifat dari spoiler adalah menyimpan sebagian content bisa content, gambar atau lainnya dengan cara buka dan lipat, maksudnya jika agan lipat maka content agan tidak akan terlihat dan untuk memperlihatkannya kembali agan tinggal klik buka maka akan terbuka.
Kegunaannya spoiler ialah untuk mempersingkat apabila content agan terlalu panjang dan ini akan mengirit ruangan dalam blog agan.

Berikut contoh sricpt spoiler yang bisa agan gunakan:
Membuat Spoiler di Page dan Post Blogspot

<div><div style="margin: 5px;">
<div class="smallfont" style="margin-bottom: 2px;"><i><span style="font-weight: bold;">Judul content </span></i><input value="Show" style="margin: 0px; padding: 0px; width: 60px; font-size: 10px;" onclick="if (this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display != '') { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = ''; this.innerText = ''; this.value = 'Hide'; } else { this.parentNode.parentNode.getElementsByTagName('div')[1].getElementsByTagName('div')[0].style.display = 'none'; this.innerText = ''; this.value = 'Show'; }" type="button"/>
</div>
<div class="alt2" style="border: 1px inset ; margin: 0px; padding: 6px;">
<div style="display: none;">
Isi dari spoiler atau content agan
</div></div></div></div>

Semoga Sukses...

0 komentar:

Posting Komentar